√ Review Makanan Kucing Cleo

Assalammualaikum Wr. Wb. Selamat pagi semua para pecinta kucing sedunia. Saya pengasuh kucing di website Rumahkucing.Co.Id yang akan membagi tips-tips pada kalian untuk merawat, kasih makan, kasih vitamin, memandikan dan-lain-lain. Nah, disini saya akan membagikan buat anda dirumah dengan pembahasan materi “Makanan Kucing Cleo“. Berikut dibawah ini penjelasan materinya, Check This Out…

CPPETINDO Cleo Mackerel Adult Cat Food Makanan Kucing [1.2 kg] merupakan makanan kucing dengan kandungan protein 30%, lemak 9%, serat 5%, dan kadar air 10%. Keunggulan Produk : 1.Mengandung Omega 3&6 untuk kesehatan kulit & bulu 2.Mengandung Taurin & Vit A utk kesehatan mata & jantung 3.Diperkaya vitamin & mineral 4.Mengandung serat yang mendukung kesehatan pencernaan 5.Mengandung prebiotic untuk imunitas tubuh 6.Tingkat palatabilitas tinggi 7.Kemasan praktis dengan zip lock.


Review Makanan Kucing Cleo

Berikut ini terdapat beberapa review makanan kucing cleo, yaitu sebagai berikut:


Makanan Kucing Cleo


  1. Nilai Gizi Makanan Cleo

Nilai Gizi Makanan Cleo

Cleo persia cocok buat kucing persia penyuka makanan laut yang membutuhkan nutrisi makanan alami. Cleo persia penuh dengan cita rasa alami yang menggugah selera, bahkan mampu memikat kucing yang paling pemilih sekalipun. Diformulasikan dengan protein pendukung pertumbuhan otot dan nutrisi esensial untuk kesehatan kulit dan kilau bulu.  Cleo persia merupakan makanan dengan nutrisi lengkap dan seimbang untuk kucing segala usia.

Nilai Gizi Terjalin:

  • protein, min. 30%
  • lemak, min. 13%
  • serat, maks. 5%
  • Crude ash, Maks. 10%
  • kalsium. 0,1%
  • fosfor, min. 0,8%
  • taurin, min. 0.1%
  • CI, min. 0,3%
  • kadar air, mak. 10%

  1. Komposisi Makanan Kucing Cleo

Komposisi Makanan Kucing Cleo

Berikut ini kandngan bahan-bahan dan nutrisi dari makanan kucing Cleo Persia:
Kandungan:

Artikel Terkait:  √ 3 Susu Manusia yang Cocok untuk Anak Kucing

Daging ayam, jagung, gandum, protein jagung, rumput gandum, beet puree, lemak ayam, daging ikan, ragi, fructo-oligosaccharides (fos), taurine, choline chloride, vit A,  vit C, vit D3, vit E, vit B1, vit B2, vit B6, vit B12, biotin, niacin, pantothenic acid, folic acid, zinc sulfate, copper sulfute, ferrouse sulfute, manganous sulfate, sodium selenite, potassium iodide, citric acid.


Jenis Makan Kucing Cleo

Berikut ini terdapat beberapa jenis makanan kucing cleo, yaitu sebagai berikut:


  • Adult Tuna

Adult Tuna

CLEO ADULT tuna untuk kucing dewasa memberikan kombinasi rasa dari daging ayam dan ikan laut segar yang diperkaya dengen nutrisi lengkap dan seimbang. Aroma dan rasa lezat dari ikan tuna tertentu akan membuat kucing anda senang. Diformulasikan dengan omega 3&6 serta protein pendukung pertumbuhan otot dan nutrisi esential untuk kesehatan kulit dan kilau bulu.


  • Kitten Ocean Fish

Kitten Ocean Fish

CLEO Kitten ocean fish untuk anak kucing mengandung rasa alami dari ayam dan ikan.  Produk ini juga diperkaya dengan nutrisi lengkap dan rasa ikan laut yang lezat. Cleo kitten ocean fish diformulasikan dengan nutrisi sehat dan seimbang yang mendukung pertumbuhan anak kucing anda.


Sekian Penjelasan Materi Pada Pagi Hari Mengenai “Review Makanan Kucing Cleo Adult and Kitten Lengkap

Semoga Apa yang Disampaikan Bermanfaat Buat Para Pecinta Kucing …!!!


Baca Artikel Lainnya:

4.3/5 - (12 votes)